Wednesday, January 6, 2010

The Testament - Surat Wasiat - John Grisham

Posted by bukumurah at Wednesday, January 06, 2010
::TERJUAL:: 
Judul : The Testament - Surat Wasiat
Pengarang : John Grisham
Penerbit : Gramedia
Kondisi : Baru, segel
Harga : Rp. 50.000,- [harga toko : Rp. 70.000,-]
Berat : 300 gr
Tebal: 620 hal

SINOPSIS:

Troy Phelan, miliarder yang sukses berkat kerja keras seumur hirdupnya, eksentrik, suka menyendiri, dan hidupnya terikat pada kursi roda, memilih mengakhiri riwayatnya dengan terjun dari lantai empat belas gedung perkantorannya. Keenam anaknya dari ketiga mantan istrinya sudah lama menunggu kematiannya bagai burung pemakan bangkai. Namun isi surat wasiatnya mengejutkan semua pihak, seluruh harta warisannya jatuh ke tangan ahli waris yang tak dikenal, anak di luar nikah yang tak diketahui keberadaannya.

Nate O'Riley, pengacara yang karier dan keluarganya berantakan karena ia kecanduan minuman keras dan obat-obatan terlarang, ditugaskan mencari si ahli waris untuk mendapatkan ketegasan mengenai status harta warisan itu. Kembali ke dunia nyata memang tidak mudah, nyawanya nyaris melayang menghadapi keganasan alam hutan Brasil dan godaan dari dalam dirinya.
 

BUKU MURAH ONLINE Copyright © 2011 Girl Music is Designed by Ipietoon Sponsored by web hosting